PT Bekasi Asri Pemula adalah perusahaan publik yang bergerak di sektor pengembang. Perusahaan pada awalnya memiliki segmen perumahan bersubsidi, tetapi seiring dengan meningkatnya poin ekonomi di sekitarnya, perusahaan saat ini berfokus pada semi-real estate dan komersial untuk kelas menengah.